Teks Warna

Sabtu, 28 Juni 2014

GEJALA - GEJALA UMUM KERUSAKAN MOBIL


PERMASALAHAN KENDARAAN
http://1-ps.googleusercontent.com/h/www.kiosban.com/wp-content/uploads/2012/05/starter.jpeg.pagespeed.ce.fZQeigm6GJ.jpg
Terkadang ada kalanya mobil kesayangan kita tidak mau dihidupkan. Nahhal ini tentunya membuat kita bingung. Berikut merupakan beberapa faktor penyebib mesin susah dihidupkan :
Mesin susah dihidupkan dikala masih dingin:
  • Accu kosong/tegangan kurang
  • Terminal Accu kendor / korosi
  • Busi rusak, setelah gap tidak tepat
  • Masalah Pada Choke
  • Masalah PadaSistem Injeksi (fuel injection)
  • Pengapian bermasalah
  • Kompresi silinder rendah
  • Fuel Pressure Regulator bermasalah
Mesin susah dinyalakan dikala mesin panas:
  • Filter udara kotor/tersumbat
  • Masalah Pada Choke
  • Masalah Pada sistem injeksi (fuel injection)
  • Kompresi silinder rendah.
Motor starter berisik dikala distarter:
  • Gigi pinion starter/ flywheel patah.
  • Baut dudukan motor starter lepas atau hilang.
  • Komponen di dalam motor starter rusak/aus.
Mesin tersendat/tertahan ketika akselerasi
  • Busi rusak/setelah gap tidak tepat
  • Kebocoran Vacuum di karburator, throttle body, intake manifold atau selang-selang vacuum lainnya.
  • Karburator bermasalah
  • Sistem injeksi (fuel injection) bermasalah
Mesin stall:
  • Kebocoran Vacuum di karburator, throttle body, intake manifold atau selang-selang vacuum lainnya.
  • Filter bensin mampet
  • Masalah Pada Fuel Pump, supply dan tekanan bensin rendah
  • Ventilasi tangki bensin tersumbat atau pipa/saluran bensin tersumbat/terjepit
  • Masalah Pada Karburator
  • Masalah Pada Sistem Injeksi (fuel injection)
Mesin kehilangan tenaga:
  • Masalah Pada  timing belt yang tidak tepat
  • Filter bensin tersumbat
  • Masalah Pada Fuel Pump, supply dan tekanan bensin rendah
  • Salah satu atau beberapa silinder kompresinya rendah
  • Busi rusak/ gap busi tidak tepat
  • Kebocoran vacuum pada karburator, throttle body, inlet manifold dan selang-selang vacuum lainnya.
  • Masalah Pada Karburator
  • Masalah Pada Sistem Injeksi (fuel injection)
  • Rem mengunci
  • Kopling slip (habis)
Mesin Backfire (nembak-nembak):
  • Pemasangan Timing Belt tidak tepat
  • Kebocoran vacuum pada karburator, throttle body, inlet manifold dan selang-selang vacuum lainnya.
  • Masalah Pada Karburator
  • Masalah Pada Sistem Injeksi (fuel injection).
  • Sistem Pengapian bermasalah (kabel busi terbalik urutannya)
Mesin bisa hidup, Lalu kemudian mati lagi:
  • Masalah Pada  pelistrikan pada rangkaian pengapian.
  • Kebocoran vacuum pada karburator, throttle body, inlet manifold dan selang-selang vacuum lainnya.
  • Masalah Pada Karburator
  • Masalah Pada Sistem Injeksi (fuel injection)
Idle/Langsam tidak rata:
  • Penyetelan idle speed yang tidak tepat.
  • Filter udara kotor
  • Kebocoran vacuum pada karburator, throttle body, inlet manifold dan selang-selang vacuum lainnya.
  • Busi rusak/ gap busi tidak tepat
  • Salah satu atau beberapa silinder kompresinya rendah
  • Lobes pada CamShaft sudah ada yang rusak
  • Pemasangan Timing Belt tidak tepat
  • Karburator bermasalah
  • Sistem Injeksi (fuel injection) bermasalah.
Mesin mengalami misfire saat idle/langsam:
  • Busi rusak/ gap busi tidak tepat
  • Masalah Pada Kabel busi
  • Kebocoran vacuum pada karburator, throttle body, inlet manifold dan selang-selang vacuum lainnya.
  • Masalah Pada Karburator
  • Masalah Pada Sistem Injeksi (fuel injection).
  • Distributor Cap retak atau aus
  • Salah satu atau beberapa silinder kompresinya rendah
  • Kabel ground tidak baik/terputus
  • Kebocoran selang ventilasi mesin (crankcase ventilation hose)
Mesin mengalami misfire sepanjang perjalanan:
  • Filter bensin mampet/kotor
  • Masalah Pada Fuel Pump, supply dan tekanan bensin rendah
  • Ventilasi tangki bensin tersumbat atau pipa/saluran bensin tersumbat/terjepit
  • Busi rusak/ gap busi tidak tepat
  • Distributor Cap retak atau aus
  • Masalah Pada Kabel busi
  • Salah satu atau beberapa silinder kompresinya rendah
  • Masalah Pada Ignition Coil
  • Masalah Pada Karburator
  • Masalah Pada Sistem Injeksi (fuel injection)
Mesin tetap hidup sekalipun kunci kontak sudah dimatikan:
  • Terlalu banyak tumpukan karbon pada ruang bakar (silinder)
  • Mesin terlalu lama dijalankan pada suhu yang tinggi.
  • Masalah Pada Solenoid Karburator
  • Masalah Pada Kunci kontak
Mesin ngelitik saat akselerasi / menanjak:
  • Timing pengapian tidak tepat
  • Masalah pada sistem pengapian
  • Busi rusak/ gap busi tidak tepat
  • Salah pakai jenis bensin (oktan terlalu rendah)
  • Terlalu banyak tumpukan karbon pada ruang bakar (silinder)
  • Kebocoran vacuum pada karburator, throttle body, inlet manifold dan selang-selang vacuum lainnya.
  • Masalah Pada Karburator
  • Masalah Pada Sistem Injeksi (fuel injection)
- See more at: http://www.kiosban.com/mengetahui-faktor-penyebab-mesin-susah-dihidupkan/#sthash.fE19SfsR.dpuf